Senin, 17 Maret 2014

menghitung luas persegi panjang menggunakan raptor dan VB

 
1.   Uraian kalimat deskriptif (narasi):
-Baca Panjang(p)
-Baca Lebar(l)
-Luas ß p x l
-Tulis Luas 
2.flow chart manual
 3.   Dalam Pseudocode:
      Algoritma Luas Persegi Panjang
     {Menerima masukkan nilai panjang (p) dan nilai lebar(l), menghitung
      Luasnya dengan rumus p * l, kemudian menuliskan hasilnya }
     Kamus
         p,l : Integer
         Luas : Double
    Deskripsi
          Read(p)
          Read(l)
          Luas <-- p * l
         Write(Luas) 
  4.menggunakan raptor
 
 
 

5.console VB 2010

Sub Main()
        'Bagian Judul
        Console.WriteLine("Menghitung Luas Persegi Panjang")
        Console.WriteLine("---------------------------------------------")
        'Bagian Kamus
        Dim p, l As Integer
        Dim Luas As Double
        'Bagian Deskripsi
        Console.WriteLine("Masukan Nilai Panjang: ")
        p = Console.ReadLine
        Console.WriteLine("Masukan Nilai Lebar: ")
        l = Console.ReadLine
        Luas = p * l
        Console.WriteLine("Luas: " & Luas)
        Console.ReadLine()
    End Sub




Tidak ada komentar:

Posting Komentar